• MTSN 2 GARUT
  • MADUGAR IS PRIMA

PELAPORAN BENTURAN KEPENTINGAN

Benturan Kepentingan adalah situasi dimana pejabat atau pegawai di Lingkungan Madrasah yg memiliki atau patut diduga memiliki kepentingan pribadi terhadap setiap penggunaan wewenang dalam kedudukan atau jabatannya, sehingga dapat mempengaruhi kualitas keputusan dan/atau tindakannya. Potensi adanya benturan kepentingan harus dapat ditangani secara tepat sesuai ketentuan perundang-undangan yang berlaku agar setiap keputusan yang diambil telah dilandasi dengan pertimbangan yang profesional, obyektif, berintegritas, independen, transparan, dan responsibel.

Guru, Pegawai di Lingkungan Madrasah yang berpotensi menghadapi benturan kepetingan dalam pelaksanaan tugasnya, yang sekiranya akan berdampak pada menurunnya kualitas keputusan yang akan diambil, maka wajib mengidentifikasi dan melaporkan potensi benturan kepentingan dan penyebab potensi terjadinya benturan kepentingan.

Halaman Lainnya
Zona Integritas

Rapat Dinas Pembentukan Tim Zona Integritas MTsN 2 Garut

29/12/2022 08:20 - Oleh Administrator - Dilihat 398 kali
Whistle Blowing System

Pelaporan pelanggaran (Whistle Blowing System) adalah pengungkapan tindakan pelanggaran atau pengungkapan perbuatan yang melawan hukum, perbuatan tidak etis/tidak bermoral atau perbuat

27/12/2022 10:54 - Oleh Administrator - Dilihat 291 kali
PELAPORAN GRATIFIKASI

Berdasarkan UU No. 31 tahun 1999 jo UU No. 20 tahun 2001 Pasal 12c ayat 2 dan UU No. 30 tahun 2002 Pasal 16, setiap Pegawai Negeri atau Penyelenggara Negara dilarang menerima

27/12/2022 10:17 - Oleh Administrator - Dilihat 284 kali
PENGADUAN MASYARAKAT

Pengelolaan pengaduan masyarakat (dumas) pada Kemenag diatur berdasarkan Keputusan Menteri Agama (KMA) Nomor 765 tahun 2018.KMA ini pertama mengatur tentang Pedoman Pengelolaan Pen

26/12/2022 11:35 - Oleh Administrator - Dilihat 323 kali
PTSP

Selamat Datang di Pelayanan Satu Pintu (PTSP) Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Garut LAYANAN MTs NEGERI 2 GARUT BIDANG AKADEMIK Permohonan Izin Penelitian Internal MadrasahLegalisisasi Do

26/12/2022 08:48 - Oleh Administrator - Dilihat 418 kali